The Power Of Kepepet

0

           Hai sahabat-sahabat-ku yang Dahsyat, sekarang saya akan menjelaskan sedikit bagaimana luar biasanya ketika kita dalam keadaan kepepet. banyak orang mengatakan saya tidak mempunyai keahlian dalam bidang ini itu dan sebagainya, banyak orang mengatakan bahwa saya tidak akan sanggup untuk mengatasi hal ini itu, padahal Allah memberikan kita IQ yang sama, dan manusia terlahir didunia ini tidak memiliki keahlian apapun dan kemampuan apapun itu, kenapa manusia selalu mengatakan dia tidak bisa dan tidak mampu?

          Oke coba liat gambar diatas bagaimana seseorang akan mengeluarkan semua kemampuanya ketika dalam keadaan terdesak atau kepepet!Percaya atau tidak kemapuan kita akan keluar ketika kita dalam keadaan bahaya atau terdesak?

          Baik saya akan memeberika contoh bagaimana seseorang jika kepepet akan mengeluarkan semua kemampuanya tanpa tersisa, Ada sebuah cerita ada seorang anak laki-laki yang tidak bisa memanjat atau takut dengan ketinggian, ketika itu anak laki-laki dikejar seekor anjing yang siap menggigit anak itu,, dengan sangat kencangnya anak itu berlari dan tanpa sadar ia memanjat pohon yang amat sangat tinggi, ank itu terheran heran kenapa ia bisa menajat pohon padahal ia takut dengan ketinggian,, saat kejadian itu anak laki-laki itu bisa memanjat pohon dan tidak takut lagi.

            Coba bayangkan ketika kita kepepet semua kemampuan kita keluarkan untuk menyelamatkan diri
maka dari itu pergunakanya jurus "The Power Of  Kepepet"